Ahok Ditolak Serikat Pekerja Jadi Bos Pertamina, Istana Buka Suara

Jakarta
- Waketum Gerindra, Fadli Zon, ikut berkomentar soal rencana pengangkatan
Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menjadi pejabat BUMN. Dia menyinggung hubungan
pertemanan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ahok.
"Kalau
P @jokowi mengangkat Ahok menjadi pejabat BUMN, itu menunjukkan hubungan mereka
yang dalam," tulis Fadli Zon di Twitter, Senin (18/11/2019).
"Bukan
sekedar teman politik, tapi teman sejati," sambungnya.
Cuitan
Fadli Zon lalu direspons oleh Direktur Eksekutif Charta Politika, Yunarto
Wijaya. "Kalo mengangkat prabowo jd menhan karena apa uda?" tanya
Yunarto.
Apa
jawaban Fadli Zon? "Tentu krn politik n kapasitas kapabilitas. 😀" jawabnya.
Sebelumnya
diberitakan, Presiden Jokowi mengatakan bahwa Ahok saat ini sedang mengikuti
proses seleksi untuk menduduki posisi di BUMN. Saat ditanya apakah dia
memberikan rekomendasi untuk Ahok, dia tak membantah maupun membenarkan.
"Ini
kan masih proses seleksi," kata Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta
Pusat, Kamis (14/11/2019).
Soal
posisi Ahok, dia menyerahkannya kepada Menteri BUMN Erick Thohir. Di mata
Jokowi, kinerja Ahok sudah terpampang.
"Kita
tahu kinerjanya Pak Ahok," ujarnya. [detik.com]
kasian si arie gumilar gak dpt posisi empuk malah gong2 aja kaya anjing, mungkin dia pikir BUMN punya nenekx kali ya...giliran orang jujur tegas menjabat dia malah kebingungan...emang mental koruptorx keliatan bgt dah..kwkwkk
ReplyDelete